Strategi Menanamkan Nilai-Nilai Moderasi Beragama Pada Siswa Di Era Digital

Penulis

  • Lustiari Lustiari
  • Lailatul Maghfiroh
  • Zuli Dwi Rahmawati

DOI:

https://doi.org/10.56489/41h54g71

Kata Kunci:

Teacher Strategy, Religious Moderation, Digital Era

Abstrak

ABSTRAK

Di era digital yang ditandai dengan akses informasi yang cepat dan beragam, pendidikan moderasi beragama menjadi sangat penting. Penelitian ini berfokus pada strategi guru dalam menanamkan nilai-nilai moderasi beragama kepada siswa. Dalam konteks ini, guru memiliki peran strategis untuk mengajarkan toleransi, keseimbangan, dan penghormatan terhadap perbedaan melalui metode yang inovatif. Tantangan yang dihadapi termasuk paparan terhadap informasi ekstrem dan rendahnya literasi digital dikalangan siswa. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi berbagai strategi yang dapat diterapkan oleh guru dalam mengajarkan moderasi beragama, serta dampaknya terhadap karakter siswa dilingkungan multikultural. Dengan pendekatan yang tepat, diharapkan  siswa dapat menginternalisasi nilai-nilai moderasi beragama dan menjadi individu yang lebih toleran di era digital ini.

Kata Kunci: Strategi Guru, Moderasi Beragama, Era Digital.

 

 

Unduhan

Diterbitkan

2025-12-24

Cara Mengutip

Strategi Menanamkan Nilai-Nilai Moderasi Beragama Pada Siswa Di Era Digital. (2025). FIKRUNA: Jurnal Ilmiah Kependidikan Dan Kemasyarakatan, 7(5), 1377-1387. https://doi.org/10.56489/41h54g71